Module : General Ledger
Menu : General Ledger -> Journal Formula
Journal Formula adalah rumus untuk membuat jurnal otomatis bagi akun tertentu dalam periode tertentu dan untuk Business Unit tertentu pula
Contoh penggunaan :
Apabila jurnal formula pernah diproses, maka user hanya dapat mengubah periode yang belum pernah diproses
Contoh :
Periode semula Jan - Jun 2020
Sudah pernah digunakan untuk proses hingga Mar 2020
Maka, Jurnal Formula hanya bisa diubah untuk periode akhir paling cepat menjadi Mar 2018.
Jika jurnal formula sudah pernah dijalankan hingga akhir periode, maka akhir periode tidak dapat diubah-ubah lagi
Jurnal Voucher yang dibuat dari proses otomatis ini tidak bisa dihapus maupun diedit. Jika ada kesalahan jurnal, bisa dibuatkan jurnal balik atau jurnal koreksi
Membuat Formula Recurring
Tekan tombol "Add Formula Recurring"
Lengkapi data di halaman inputJournalFormulaRecurring
Membuat Formula Allocation
Tekan tombol "Add Formula Allocation"
Lengkapi data di halaman inputJournalFormulaAllocation